8 Merk Masker Wajah Yang Bagus dan banyak di pakai

Tags

kaum wanita pastinya selalu mengusahakan berbagai cara untuk membuat dirinya agar selalu tampil cantik dan juga mempesona.

Impian menjadi cantik dan juga mempesona merupakan hal yang selalu di usahakan oleh setiap wanita.

Masker wajah sangat berguna bagi kulit seperti mempercepat proses pembersihan kulit wajah dari berbagai permasalahan seperti kulit berminyak, kasar, kusam dan berjerawat.

jika nggak mau repot dan mempermudah dalam pemakaiannya, kamu bisa membeli beberapa produk siap pakai yang aku ulas di bawah ini tanpa harus sibuk membuatnya sendiri.

Namun Kamu juga harus teliti dalam memilih masker yang terbaik, biasanya kita bisa bandingkan dari jenis atau brandnya sesuai dan disesuaikan dengan kondisi kulit yang sedang kamu alami.

1.  BIOAQUA Masker Charcoal Black Mask 


Merk Masker Wajah Yang Bagus


Masker Charcoal yang sudah terkenal dengan fungsinya mengangkat komedo membandel.

Mengecilkan pori2 secara menyeluruh, mengangkat komedo dengan maksimal dengan cara peel off yang lembut.

Mengangkat Sel Kulit Mati dan Kotoran Dari setiap Pori Pori Wajah anda, Menyempurnakan Dan menutri kulit wajah, serta Membuat kulit wajah anda terasa sangat nyaman.

Easy to Use

  1. Oleskan cream ini ke muka Anda dan ratakan perlahan ke seluruh bagian wajah dan tunggu selama 20 - 30 menit
  2. Setelah kering, kelupaskan secara perlahan dari arah luar wajah ke dalam


Fit any Face

Bioaqua Masker ini cocok juga untuk semua jenis kulit, bahkan untuk kulit sensitive sekalipun.
Gunakan 1-2 kali seminggu setelah membersihkan wajah

2.  Hanasui Naturgo Masker Lumpur Wajah Sensitif


merk masker wajah yang bagus dan aman


Naturgo Mask terbuat dari lumpur yang ada di laut dalam, kaya mineral dan bahan alami. Naturgo Mask dapat membersihkan pori-pori secara menyeluruh, mengontrol minyak berlebih, menghaluskan wajah, meminimalkan jerawat dan mencerahkan kulit wajah. 

Kelebihan lain Masker Naturgo yaitu semua toksin yang terdapat pada sel kulit akan terangkat, sehingga kulit lebih bersih dan segar sekaligus halus dan kencang

  • Meminimalkan pori-pori
  • Ampuh mengangkat komedo
  • Mengangkat sel kulit mati
  • Cocok untuk kulit sensitif


Fungsi dan Kegunaan:

-Mengangkat komedo

-Membersihkan pori-pori secara menyeluruh

-Mengontrol minyak berlebih

-Menghaluskan wajah

-Meminimalkan jerawat

-Mencerahkan kulit wajah


Cara pemakaian Naturgo Mud Mask :

-Bersihkan wajah terlebih dahulu, lalu keringkan

-Oleskan Naturgo Mud Mask ke seluruh wajah ( Hindari daerah mata, alis dan bibir)

-Tunggu hingga kering ( 25 menit )

-Angkat secara perlahan dari bawah ke atas

-Gunakan 2-3 kali dalam seminggu.


3.  Wardah Lightening Face Mask


merk masker yang bagus buat wajah


WARDAH lightening face mask merupakan masker untuk semua jenis kulit yang diperkaya kaolin, ekstrak pencerah, seweed dan vitamin E. diformulasikan khusus untuk membantu menghaluskan, menyerap kelebihan minyak, menutrisi dan mencerahkan kulit.

masker wajah yang diformulasikan untuk menghaluskan, mencerahkan, menutrisi, dan mengontrol minyakdi wajah. gunakan seminggu sekali. mengandung kaolin, licorice, seaweed, dan Vit. E

Masker wajah dengan ekstrak Licorice Mencerahkan dan mengencangkan kulit wajah Praktis dan bisa langsung pakai (tidak perlu dilarutkan) Baik digunakan seminggu sekali agar wajah selalu tampak kencang, bersih dan lembab

Cara Pakai :

  1. Gunakan seminggu sekali
  2. Setelah wajah bersih, tuangkan secukupnya ke dalam wadah atau telapak tangan
  3. Oleskan secara merata pada wajah (bisa dengan jari tangan atau kuas masker). Hindari area mata dan bibir
  4. Diamkan hingga kering (15 menit)
  5. Angkat dengan washlap atau spons basah dengan cara dilembabkan terlebih dahulu, baru diangkat
  6. Sisanya basuh muka dengan air dan keringkan dengan handuk lembut
  7. Gunakan pelembab sesudahnya



4.  Hanasui Mask Egg White Peel Off Mask 


merk masker wajah yang bagus untuk kulit berminyak


Masker Putih Telur Hanasui BPOM (Egg White Peel Off Mask Original) adalah terobosan baru membantu anda memiliki wajah putih bersih merona, tidak amis saat digunakan meski terbuat dari putih telur & sekali anda pakai langsung terasa khasiatnya di kulit wajah anda.

Fungsi:

- Mengawajahngkat sel kulit mati, dan komedo pada wajah

- Mencerahkan warna kulit

- memperhalus teksture kulit wajah

- memudarkan garis2 halus di wajah

- mengecilkan pori2 muka

- mengempeskan jerawat

- mengurangi kesan terbakar sinar matahari pada wajah

- menyejukan dan menenangkan kulit yang stress

- mengurangi masalah pada kulit berminyak

- DAPAT DI GUNAKAN UNTUK SEMUA JENIS KULIT, PRIA MAUPUN WANITA)

Cara Pakai:

- cuci bersih muka, keringkan

- oleskan masker pada wajah secara merata

- diamkan 15-20menit

- cara mengangkat dengan mengelupas dari bagian bawah ke atas


- gunakan 2-3 kali seminggu


5.   Shills Black Mask Deep Cleansing Peel Off Mask


merk masker wajah yang bagus untuk kulit kering


Masker pemebersih wajah yang di buat dengan formula khusus untuk mengakat komedo & sel kutit mati. Menjadikan kulit anda cerah & segar setiap hari. Gunakan secara teratur untuk mendapat hasil yang maksimal.


  1. memberikan energi pada kulit dengan lumpur hitam alami yang kaya akan mineral.
  2. Perlahan mengangkat kulit mati dan kering agar kulit lebih segar, bersih, dan berseri-seri
  3. Diperkaya akan paduan botanikal dari witch hazel, aloe vera, dan green tea untuk menyejukkan dan membersihkan pori-pori pada wajah !
  4. Herbal whitening complex untuk perawatan kulit tampak putih dan cerah
  5. Kulit senantiasa terasa halus, lembut, dan tampak putih dan cerah


Cara Pakai:

  • Bersihkan wajah dengan perlahan
  • Pakai sekali atau dua kali dalam seminggu dengan olesan yang tipis pada wajah dan leher
  • Hindari daerah mata
  • Relax dan diamkan 15-20 menit hingga kering
  • Perlahan angkat masker dengan ditarik dari ujung
  • Untuk Hasil yang lebih baik, bersihin kulit wajah dengan toner stelah masker diangkat.


6. Rorec Natural Facial Mask 

merk masker wajah yang bagus untuk memutihkan


terdapat beberapa varian yaitu : blueberry, pomegranate, aloe vera, olive, seewed dan honey


Manfaat Masker 

-Melembabkan kulit wajah dan mencegah keriput.

-Memulihkan dan memutihkan kembali kulit yang terbakar matahari.

-Menyembuhkan wajah yang berjerawat

-Mengandung antioksidan untuk mencegah penuaan.


Cara penggunaan :

1. bersihkan wajah

2. tempelkan masker

3. tunggu 15 sampai 20 menit

4. pijat bagian wajah setelah penggunaan


2 manfaat  varian bisa dilihat disini :

-----Rorec Natural Facial Mask Honey ( MADU)-----

Madu mengandung antimikroba, antioksidan yang dibutuhkan untuk kulit guna melawan radikal bebas yang dapat merusak kulit. Radikal bebas bisa menyebabkan kulit kusam, penuaan dini yang ditandai dengan kriput.

Bagi kamu yang memiliki kulit wajah berjerawat atau kering, kini tidak perlu cemas lagi. Madu bisa menjadi solusi untuk mengatasi masalah wajahmu yang satu ini.


-----Rorec Natural Facial Mask Pomegranate (Masker Wajah Alami Delima Korea)-----

Masker Wajah Delima memiliki kandungan vitamin C, berperan sebagai antioksidan bagi kulit. Antioksidan bertugas untuk mencegah masuknya radikal bebas pada kulit. Radikal bebas tersebut mencakup kotoran, debu serta bakteri-bakteri penyebab jerawat dan infeksi pada kulit.

Melembabkan kulit wajah. Banyak faktor yang menyebabkan kulit menjadi kering. Selain karena sinar matahari, kurangnya konsumsi buah dan sayur, kulit kering juga bisa disebabkan oleh penggunaan produk kosmetik yang tidak cocok. 

Untuk mengembalikan kelembaban kulit, memanfaatkan Masker Wajah Delima merupakan salah satu pilihan. Hal ini karena buah delima akan melembabkan kulit dengan kandungan asam punicic-nya.

Mengurangi minyak pada wajah. Minyak tidak hanya membuat wajah menjadi kusam namun juga membuat wajah menjadi rentan berbagai masalah kulit seperti jerawat dan komedo. 

Jika tidak ingin hal ini terjadi, kamu dapat memanfaatkan Masker Wajah Delima sebagai solusi karena masker ini akan membantu menstabilkan kadar minyak pada kulit wajah.

Mencerahkan kulit wajah. Delima juga mempunyai kemampuan untuk mempercepat regenerasi kulit. Kulit mati yang masih bertengger di kulit berupa bekas jerawat, flek hitam akan diangkat dan diganti dengan kulit baru yang lebih cerah. 


7.  Emina Grapeseed Olive Face Mask


merk masker wajah yang bagus untuk kulit berminyak


EMINA Grapeseed Olive Face Mask merupakan masker wajah berbentuk peel-off dengan Ekstrak buah anggur untuk mencegah penuaan dini serta olive untuk mengencangkan dan melembabkan kulit.

How to Use:

Ratakan pada wajah yang telah dibersihkan- diamkan beberapa menit hingga mengering- lalu tarik masker dari kulit secara perlahan dan bilas dengan air.Suitable for:Semua jenis kulit- Praktis- Wangi anggur super enak yang menenangkan- TIdak oily-

Efektif mengangkat sel kulit mati- Membuat kulit halus dan terasa bersih #emina

- Dengan kandungan anti oksidan

- Perlindungan dari radikal bebas

- Membersihkan dan melembutkan

- Wangi yang menenangkan


8.  SNP Animal Mask


merk masker wajah yang bagus untuk kulit sensitif


Varian tiger memiliki karakter berbentuk macan yang lucu, masker ini fungsinya untuk menghilangkan kerutan dan garis halus di kulit wajah bukan hanya itu masker ini juga membantu menjaga elastisitas kulit dan mencerahkan kulit wajah anda

ada 4 varian :

- hijau : dragon
- biru : otter
- kuning : tiger
- hitam : panda

x Anti Kerutan 
x Meningkatkan Elastisitas Kulit wajah 
x Membuat kulit Menjadi cerah
x dengan Aroma Sweet 


Apa sih fungsi masker ini???

SNP ANIMAL TIGER WRINKLE Efek dari masker :: 
Anti-Wringkle Mask (anti kerutan) Meningkatkan elastisitas kulit wajah membuat kulit menjadi cerah Sweet-floral scent

SNP ANIMAL DRAGON SOOTHING MASK Effect dari masker ::
Shooting Mask (melembutkan) untuk merawat kulit sensitif dan kemerahan serta mengontrol pori-pori..

SNP ANIMAL OTTER AQUA MASK Effect dari masker :: 
Aqua Mask (melembabkan) Menjaga kulit wajah agar tetap lembab Tidak kering dan membuat kulit wajah menjadi halus

SNP ANIMAL PANDA WHITENING MASK Effect dari masker :: 

Whitening Mask (mencerahkan) Membuat kulit wajah yang kusam dan kasar menjadi cerah Dapat membantu meratakan warna kulit wajah Sweet, fruity scent (Possibly from the Pomegranate and Cranberry extracts)

All made in Korea.



Artikel Terkait